http://4258.wcapt.asia/index.php/bjoucos/issue/feedDharma: Bogor Journal of Community Service2024-07-25T10:57:26+07:00Open Journal Systems<p>Pengabdian masyarakat merupakan komponen penting dalam membangun kesinambungan dan kesejahteraan masyarakat. Jurnal Dharma: Bogor Journal of Community Service, bertujuan untuk menghadirkan dan membagikan berbagai program pengabdian masyarakat yang telah dilaksanakan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat di wilayah Bogor dan sekitarnya.</p> <p>Jurnal ini berfokus pada berbagai bidang pengabdian masyarakat, seperti pendidikan, kesehatan, lingkungan, ekonomi, teknologi, dan banyak lagi. Tujuan dari jurnal ini adalah untuk memberikan wawasan dan pemahaman yang mendalam tentang bagaimana pengabdian masyarakat dapat berperan dalam memecahkan berbagai permasalahan sosial dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat.</p> <p>Terbit 2 kali dalam setahun yaitu pada bulan Juli dan Januari.</p>http://4258.wcapt.asia/index.php/bjoucos/article/view/3714Pelatihan Optimalisasi Microsoft Excel Untuk Penyusunan Laporan Bisnis Pada Koperasi Wanita Atsiri Bogor2024-06-25T08:51:18+07:00Tuslaela[email protected]Indah Purnamasari[email protected]Santoso Setiawan[email protected]Abdul Rahman Khadafi[email protected]<p>Pengabdian kepada masyarakat ini bertema Optimasi Microsoft Excel untuk Laporan Bisnis Koperasi Wanita Atsiri Bogor. Hal ini diterapkan di Koperasi Wanita Esensial Kabupaten Bogor, sebuah organisasi perempuan yang berencana meningkatkan kesejahteraan perusahaan. Laporan keuangan Koperasi Wanita Atsiri saat ini masih tercatat dalam rekening sehingga kurang efektif karena penyusunannya memakan waktu lama dan tidak fleksibel yaitu rekening harus dibawa bila diperlukan dan tidak mudah untuk mempersiapkannya. Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan dengan tujuan untuk melatih dan mendukung penggunaan Microsoft Excel di Atsiri Bogor dalam penyusunan laporan keuangan koperasi wanita. Dengan bantuan teknologi, penyusunan laporan keuangan menjadi lebih mudah, cepat dan fleksibel. Kegiatan nirlaba ini menggunakan metode penelitian tindakan, yaitu metode penelitian ilmiah bertujuan ganda. melaksanakan kegiatan dan menciptakan pengetahuan atau teori tentang kegiatan tersebut. Secara umum pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat terdiri dari 4 tahapan yaitu identifikasi masalah, pengumpulan data, analisis dan interpretasi data, serta perencanaan tindakan yang dapat diartikan sebagai kegiatan evaluasi. Hasil dari pengabdian masyarakat ini adalah kompetensi yang diperoleh peserta berupa pemahaman yang lebih baik tentang Microsoft Excel dan keterampilan dalam penyusunan laporan keuangan Koperasi Atsiri</p> <p><em>This community service is themed Microsoft Excel Optimization for Bogor Essential Women Cooperative Business Report. It is applied in the Essential Women Cooperative of Bogor Regency, a women's organization that plans to improve the welfare of the company. The current financial report of the Atsiri Women's Cooperative is still recorded in accounts, making it less effective because the preparation is time-consuming and inflexible, i.e. the accounts must be carried when needed and it is not easy to prepare them. This community service is carried out with the aim of training and supporting the use of Microsoft Excel in Atsiri Bogor in preparing the financial statements of women's cooperatives. With the help of technology, preparing financial statements becomes easier, faster and more flexible. This non-profit activity uses the action research method, which is a scientific research method with a dual purpose. carry out activities and create knowledge or theories about these activities. In general, the implementation of community service activities consists of 4 stages, namely problem identification, data collection, data analysis and interpretation, and action planning which can be interpreted as evaluation activities. The results of this community service are the competencies obtained by participants in the form of a better understanding of Microsoft Excel and skills in preparing financial reports for the Atsiri Cooperative.</em></p> <p> </p>2024-07-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2024 Tuslaela, Indah Purnamasari, Santoso Setiawan, Abdul Rahman Khadafihttp://4258.wcapt.asia/index.php/bjoucos/article/view/3463Optimasi Kinerja Organisasi Karang Taruna Melalui Penerapan Teknologi Kecerdasan Buatan Artificial Intelligent 2024-07-22T09:30:33+07:00Sucitra Sahara Sahara[email protected]Reni Widyastuti[email protected]Mely Mailasari[email protected]Ari Puspita[email protected]<p>Pada Program Kerja Karang Taruna Tegal Parang Jakarta Selatan selama ini belum terlaksana secara optimal dalam memberikan kontribusi kepada masyarakat karena kurangnya sosialisasi, dokumentasi kegiatan yang sudah terjadi sehingga terkadang program tidak terealisasikan dengan baik. Pengabdian kali ini akan mengadakan pelatihan memberikan pengetahuan dasar mengenai kecerdasan buatan Artificial Intelligence (AI) serta merangsang minat peserta dalam bidang teknologi AI yang berkembang pesat. Tujuan pengabdian ini adalah agar pengurus Karang Taruna lebih mudah dalam mensosialisasikan program kerja kepada masyarakat. Lokakarya Pengenalan Dasar AI untuk Generasi Muda ini berperan sebagai langkah awal dalam mempersiapkan organisasi Karang Taruna Tegal Parang, Jakarta Selatan, untuk menghadapi perubahan teknologi yang cepat, sambil membuka peluang untuk menciptakan inovasi dan pertumbuhan yang berkelanjutan dalam era AI. Serta memberikan pelatihan berupa pemanfaatan <em>Artificial Intelligent</em> (AI) dalam pembuatan Iklan Layanan masyarakat yang berfungsi mengajak masyarakat agar peduli untuk lingkungan di wilayah RW.05 Tegal Parang Pancoran dengan cara penyampaian yang menarik yaitu berupa <em>Storytelling</em></p>2024-07-26T00:00:00+07:00Copyright (c) 2024 Sucitra Sahara Sahara, Reni Widyastuti, Mely Mailasari, Ari Puspitahttp://4258.wcapt.asia/index.php/bjoucos/article/view/3734Pengenalan dan Pemanfaatan Teknologi Artificial Intelligence pada Unit Kerja Karang Taruna Kelurahan Tegal Parang2024-07-22T09:36:45+07:00Endang Pujiastuti[email protected]Wulan Dari[email protected]Lusa Indah Prahartiwi[email protected]Yuyun Yuningsih[email protected]<p>Universitas Nusa Mandiri melakukan pengabdian kepada masyarakat bersama mitra Karang Taruna RW. 06 Kelurahan Tegal Parang, Jakarta Selatan. Saat ini, program Karang Taruna RW. 06 belum terlaksana secara maksimal dalam hal promosi masyarakat. Hal ini disebabkan oleh ruang lingkup program yang terbatas dan pendokumentasian kegiatan yang belum lengkap, sehingga program terkadang tidak dilaksanakan dengan baik. Pengabdian kali ini akan menyelenggarakan Workshop Pengenalan dan Pemanfaatan Teknologi Artificial Intelligence pada Unit Kerja Karang Taruna Kelurahan Tegal Parang RW. 06. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memudahkan pengelola Karang Taruna dalam berkomunikasi mengenai program kerja serta berbagi usulan tindakan dengan sponsor. Metode pelaksanaan kegiatan ini dilakukan secara offline. Melalui workshop ini, diharapkan Karang Taruna dapat lebih efektif dalam mendokumentasikan dan mempromosikan kegiatan mereka. Selain itu, tujuan lain dari pengabdian ini adalah untuk mempublikasikan artikel di media cetak atau elektronik serta menerbitkan artikel ilmiah dalam publikasi akademik. Dengan demikian, pengabdian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan dan keterampilan anggota Karang Taruna dalam memanfaatkan teknologi, sehingga dapat meningkatkan kualitas dan efektivitas program-program yang dijalankan.<br /><br /></p> <p><em>Universitas Nusa Mandiri is conducting a community service activity in collaboration with Karang Taruna RW. 06 in Kelurahan Tegal Parang, South Jakarta. Currently, the Karang Taruna RW. 06 program has not been fully effective in community promotion. This is due to the limited scope of the program and incomplete documentation of activities, which sometimes results in the program not being executed properly. This community service activity will hold an offline workshop on the Introduction and Utilization of Artificial Intelligence Technology for the Karang Taruna Unit at Kelurahan Tegal Parang RW. 06. The goal of this workshop is to help Karang Taruna become more effective in documenting and promoting their activities. Additionally, it aims to facilitate communication between Karang Taruna managers regarding their work programs and to share action proposals with sponsors. Therefore, it is hoped that this community service will enhance the knowledge and skills of Karang Taruna members in using technology, thereby improving the quality and effectiveness of the programs they run.</em></p>2024-07-31T00:00:00+07:00Copyright (c) 2024 Endang Pujiastuti, Wulan Dari, Lusa Indah Prahartiwi, Yuyun Yuningsihhttp://4258.wcapt.asia/index.php/bjoucos/article/view/3509Penyuluhan Pertolongan Pertama (P3K) Luka Ringan Manajemen Pariwisata2024-06-19T20:07:44+07:00Donna Ekawaty[email protected]Fadli Ilyas[email protected]Vera Agustina Yanti[email protected]Nurvi Oktiani[email protected]<p>Pertolongan Pertama (P3K) merupakan hal penting bagi setiap orang pada saat berada di suatu tempat terutama saat mereka di obyek wisata. Pertolongan pertama (P3K) ini bersifat sementara. Bapak Robih Cahyadi S.Pd selaku Pengurus Yayasan Hasanah AR-Rasyidyah (TPA) memahami benar akan kebutuhan pengetahuan, keterampilan, dan sikap kerja bagi anak anak asuh mereka. Pertolongan Pertama (P3K) luka ringan menjadi permasalahan utama saat berada di obyek wisata. Sehingga Pengurus Yayasan Hasanah AR-Rasyidyah (TPA) merasakan perlu adanya kerjasama dengan Tim Pengabdian Masyarakat Dosen Universitas Bina Sarana Informatika dan mahasiswa dalam bentuk penyuluhan Pertolongan Pertama (P3K) Luka Ringan. Penyuluhan pertongan pertama luka ringan ini dilakukan di Museum Sumpah Pemuda pada tanggal 20 April 2024. Metode pengabdian masyarakat menggunakan metodelogi deskriptif kualitatif tindakan penyuluhan. Pendekatan ini menggunakan teknik observasi dengan melakukan penyuluhan, memberikan penerangan tentang kelengkapan isi kotak P3K luka ringan, pengisian angket secara langsung pada saat pelaksanaan terhadap para peserta. Kegiatan Penyuluhan pertolongan pertama (P3K) luka ringan manajemen pariwisata menunjukkan hasil bahwa penyuluhan ini mampu meningkatkan pengetahuan, ketrampilan, dan pelayanan meningkat. Pengetahuan mereka tentang isi dari kotak obat P3K untuk menangani luka ringan, keterampilan cara menangani luka ringan, dan sikap dalam memberikan pertolongan pertama (P3K) luka ringan. <br /><br />First Aid (P3K) is important for everyone when they are somewhere, especially when they are at a tourist attraction. This first aid (P3K) is temporary. Mr. Robih Cahyadi S.Pd as the Management of the Hasanah AR-Rasyidyah Foundation (TPA) truly understands the need for knowledge, skills and work attitudes for the children they foster. First Aid (P3K) for minor wound is a major problem when at tourist attractions. The Management of the Hasanah AR-Rasyidyah Foundation (TPA) felt the need for collaboration with the Community Service Team, Lecturers at Bina Sarana Informatics University and students in the form of counseling on First Aid (P3K) for Minor Wound. First aid counseling for minor wound was held at Sumpah Pemuda Museum on April 20 2024. The community service method uses a qualitative descriptive methodology for extension actions. This approach uses observation techniques by conducting counseling, providing information about the completeness of the contents of a first aid kit for minor wound, filling out questionnaires directly during implementation to participants. First aid (P3K) counseling activities for minor wound in tourism management shows that this extension is able to increase knowledge, skills and improve services. Their knowledge about the contents of a first aid kit for treating minor wound, skills on how to handle minor wound, and attitude in providing first aid (P3K) for minor wound.</p>2024-07-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2024 Donna Ekawaty, Fadli Ilyas, Vera Agustina Yanti, Nurvi Oktiani